Cara membuat subtitle sendiri atau apabila film tidak ada subtitlenya
Yang pertama coba cari subtitle tersebut di http://subscene.com/ jika tidak ada coba minta sama mbah google.com dengan mengetik Download subtitle indonesia judul film contoh = Download subtitle indonesia cast away
jika mbah google sudah tidak ada bahkan anda sudah lelah mencari tenang cara satu ini pasti work tapi terjemahannya kurang bagus ini caranya Cara Pertama :
Buka file subtitle (*.srt) yang akan di edit. Caranya klik kanan file subtitle nya, lalu pilih 'Open With > Notepad' atau kalau gak ada 'Edit With Notepad'.
Setelah subtitle nya terbuka, tekan CTRL+A (Select All), kemudian tekanCTRL+C (Copy).
Buka Google Translate, pastikan Translate From : English | Translate Into : Indonesian.
Paste hasil dari meng-copy tadi atau tekan CTRL+V (Paste) pada kotak yang disediakan Google Translate.